Doctor Stranger akan memiliki peran penting di Spider-Man: No Way Home lantaran Peter Parker mengandalkannya.
Spider-Man: No Way Home juga akan menjadi dasar untuk film Doctor Stranger: Multiverse of Madness yang tayang di bioskop pada 6 Mei 2022.
Tom Holland kemudian mengungkapkan perasaannya saat trailer Spider-Man: No Way Home dirilis. Mengutip dari Variety, momen pertemuan musuh-musuh lawas Spider-Man benar-benar terjadi dan itu gila menurut Tom Holland.
Ia bahkan berpikir bahwa film ini seperti mustahil untuk diselesaikan ketika pertama kali mengetahuinya.
Tom Holland juga menjanjikan bahwa Spider-Man: No Way Home akan menghadirkan gaya bertarung yang berbeda dan belum pernah ada dari film-film Spider-Man sebelumnya. Pertarungan tersebut dijamin akan mengejutkan penonton Spider-Man: No Way Home.
Di akhir trailer terbaru, ditampilkan Spider-Man mengenakan kostum besi terbaru bernama integrated suit. Film Spider-Man: No Way Home akan menjadi kontrak terakhir Tom Holland dengan Marvel Studios. Dalam sebuah wawancara, Tom Holland mengaku siap apabila Marvel menginginkannya kembali.
Makin penasaran kan? Jangan lewatkan Spider-Man: No Way Home di bioskop-bioskop kesayangan kamu pada 17 Desember mendatang ya!
Berita Terkait
-
Doomsday: Benarkah Doctor Doom Menikahi Sue Storm di Multiverse?
-
Penjelasan 4 Teaser Avengers: Doomsday, Petunjuk Awal Perang Terbesar di MCU
-
Analisis Teaser Avengers: Doomsday Soroti Aliansi Wakanda dan Fantastic Four
-
X-Men Kembali! Teaser Avengers: Doomsday Tampilkan Xavier, Magneto, Cyclops
-
Trailer Baru Avengers: Doomsday Tampilkan Thor Memohon Kekuatan All-Fathers
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen