SuaraBatam.id - Telkomsel satu operator di Indonesia yang menawarkan berbagai paket kuota internet untuk para pengguna kartu simPATI dan Kartu As.
Harga paket data Telkomsel sangat bervariasi dan dapat disesuaikan dengan kebutuhan pengguna. Misalnya untuk penggunaan harian, mingguan, atau bulanan.
Dengan pilihan paket data tersebut dapat mempermudah pengguna menyesuiakan dengan kebutuhan internetnya.
Ada banyak sekali pilihan paket yang disediakan oleh Telkomsel. Paket tersebut mulai dari kuota internet sampai kuota combo sakti yang termasuk telepon dan SMS.
Berikut harga paket data Telkomsel yang HiTekno.com rangkum untuk kamu.
1. Paket Harian Unlimited :
Harian Unlimited 1 4Gb Masa aktif 1 Hari: Rp 12.000
Harian Unlimited 2 1Gb Masa aktif 1 Hari: Rp 6.000
2. Paket Internet Mingguan :
Paket Internet 1Gb 7 Hari: Rp 26.000
Paket Internet 2Gb 7 Hari: Rp 32.000
Paket Internet 3Gb 7 Hari: Rp 36.000
Paket Internet 5Gb 7 Hari: Rp 44.000
Paket Internet 15Gb 7 Hari: Rp 54.000
Baca Juga: Telkomsel: Bank Digital Buka Peluang dan Inklusi Keuangan Lebih Luas
3. Internet Harian :
Paket Internet 1Gb 3 Hari: Rp 15.000
Paket Internet 2Gb 3 Hari: Rp 21.000
Paket Internet 3Gb 1 Hari: Rp 13.000
Paket Internet 3Gb 3 Hari: Rp 26.000
Paket Internet 7Gb 3 Hari: Rp 36.000
Paket Internet 15Gb 3 Hari: Rp 44.000
4. Kuota Ketengan Utama :
Kuota Ketengan Utama 500Mb 1 Hari: Rp 3.500
Kuota Ketengan Utama 5Gb 1 Hari: Rp 14.200
Kuota Ketengan Utama 500Mb 3 Hari 9.200
Kuota Ketengan Utama 20Gb 3 Hari: Rp 46.200
Kuota Ketengan Utama 500Mb 7 Hari: Rp 18.200
Kuota Ketengan Utama 35Mb 7 Hari: Rp 62.200
5. Pendidikan :
Ketengan Belajar 2Gb 1 Hari: Rp 3.000
Ketengan Belajar 5Gb 3 Hari: Rp 4.500
Ketengan Belajar 10Gb 3 Hari: Rp 5.500
Ketengan Belajar 5Gb 7 Hari: Rp 7.500
Ketengan Belajar 10Gb 7 Hari: Rp 9.500
Ketengan Belajar 20Gb 7 Hari: Rp 10.000
Ketengan Ilmupedia/Ruang Guru 1Gb 1 Hari 1.000
Ketengan Ilmupedia/Ruang Guru 10Gb 1 Hari 2.700
Ketengan Ilmupedia/Ruang Guru 5Gb 3 Hari 3.000
Ketengan Ilmupedia/Ruang Guru 10Gb 3 Hari 4.500
Ketengan Ilmupedia/Ruang Guru 15Gb 3 Hari 6.000
Ketengan Ilmupedia/Ruang Guru 10Gb 7 Hari 7.500
Ketengan Ilmupedia/Ruang Guru 15Gb 7 Hari 9.000
Ketengan Ilmupedia/Ruang Guru 25Gb 7 Hari 10.000
Ilmupedia/Ruang Guru 11Gb 30 Hari: Rp 25.000
Ilmupedia/Ruang Guru 22Gb 30 Hari: Rp 40.000
Cakap 5Gb 30 Hari: Rp 30.000
Bulanan Kuota Belajar 15 GB 30 Hari 30.000
Bulanan Kuota Belajar 30Gb 30 Hari 50.000
Berita Terkait
-
Telkomsel Rombak Jajaran Direksi, Lionel Chng Resmi Jabat Direktur Marketing
-
10 Pilihan Paket Internet Telkomsel Murah untuk Sebulan Januari 2026
-
Cara Ikut Program Telkomsel Viu, Nonton Streaming Makin Seru
-
Telkomsel Gandeng Duta Modjo Hadirkan Program Nonton Pasti SIMPATI: Solusi Streaming Anti-Boncos
-
Kolaborasi Ini Hadirkan Kehangatan di Keluarga lewat Bluey Cs
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar