SuaraBatam.id - Viral pemuda belajar jalan pakai kaki palsu mencuri perhatian netizen hingga ditonton 3,2 juta kali. Netizen yang menonton langsung menyesal sudah mengeluh hari ini. Mereka ingin lebih banyak bersyukur.
Video viral itu dibagikan oleh akun TikTok @rikikurniawan221. Hingga berita ini dipublikasikan, video sedikitnya mendapatkan 156 ribu tanda suka.
Dalam video, cowok itu terlihat sedang berjalan dengan kaki prostetik di rumah. Aksinya itu disaksikan oleh sejumlah anggota keluarganya.
Sebagian anggota keluarga mengawasi setiap langkah cowok itu. Sedangkan yang lain ada yang merekam proses berjalannya sang cowok.
Baca Juga: Kocak! Ikuti Google Maps Bikin Netizen Nyasar dan Terjebak di Atas Jembatan
"Tetap semangat bro," tulis akun itu sebagai keterangan TikTok seperti dikutip Suara.com, Senin (4/10/2021).
Cowok itu sendiri menunjukkan ekspresi serius dan fokus.
Ia terus menatap kaki palsu prostetik di setiap langkahnya. Ia belajar menggunakan kaki prostetik dari ujung ruangan ke ujung lainnya.
Awalnya, cowok itu berusaha menjaga keseimbangan. Ia kemudian melangkah dengan kaki kanan yang dipasangi prostetik terlebih dahulu.
Selanjutnya, cowok itu melangkahkan kaki kirinya yang masih normal. Seluruh kaki kanan cowok tersebut memang sudah tidak ada, dan diganti dengan prostetik dari besi.
Baca Juga: Cewek Cemburu Pacar Lihat Wanita Lain: Belum Pernah Diketapel Bola Matanya
Belum diketahui secara jelas apakah kondisi itu sudah sejak lahir, atau karena mengalami kecelakaan. Namun, cowok itu berusaha menggunakan kaki prostetik layaknya kaki normal.
Berita Terkait
-
Viral Wanita Lapor Polisi Usai Kehilangan iPhone, Respons Petugas Banjir Pujian
-
Lagi Hits! 5 Tempat Bukber di Tangsel dengan Suasana Instagramable
-
Siapa Harjanto Halim? Bos Marimas Viral Gelar Sayembara Kaos Berhadiah Rp30 Juta
-
Viral Promosi Es Krim Gratis di Yogya Syaratnya IPK 2.3, Netizen Ramai Tandai Wapres
-
Bareng Doktif Ketemu DPR RI, Publik Salah Fokus Soroti Ekspresi Reza Gladys: Ciri-Ciri Kebanyakan Merkuri
Tag
Terpopuler
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- Media Asing Soroti Pernyataan Maarten Paes Soal Kualitas Emil Audero
Pilihan
-
Catatkan Rekor MURI, Ini Cerita Buka Puasa Bersama Terpanjang di Solo
-
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
Terkini
-
BMKG Peringatkan Banjir Rob di Kepri Terjadi hingga Akhir Maret, Ini Daerah Paling Terdampak
-
THR Telat Dibayar? Lapor ke Sini! Disnaker Batam Siapkan Posko Pengaduan
-
BRI Berhasil Dorong UMKM Papua Barat, Papua Global Spices Melesat ke Pasar Internasional
-
Dua Bocah di Karimun Meninggal Mendadak, Diduga Usai Makan Mi Gelas
-
Mengenal Sosok Wakapolda Kepri Baru Anom Wibowo, Pernah Diperiksa sebagai Saksi Kasus Firli Bahuri