
SuaraBatam.id - Viral seorang Make up artist atau MUA mencoba merias Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) tapi malah tuai komentar netizen.
Sebuah konten video merias ODGJ ini dibagikan di akun TikTok @ariizam. Hingga berita ini dipublikasikan, video sedikitnya telah disaksikan 3,5 juta kali dan mendapatkan 328 ribu tanda suka.
"Make over ODGJ jadi princess," tulis MUA sebagai keterangan akun TikTok seperti dikutip Suara.com, Rabu (29/9/2021).
Dalam video, MUA itu merekam seorang perempuan yang disebut ODGJ. Perempuan itu tampak mengenakan kaos yang sudah sobek dan membawa karung.
Baca Juga: Lewat Depan Kipas Angin Pas Bawa Makanan, Tamu Kondangan Tetiba Syok Alami Hal Ini
Sang MUA kemudian berlari menghampiri perempuan tersebut. Ia menyampaikan niat ingin merias wajahnya. Tak disangka, perempuan itu menyanggupi dengan tersenyum-senyum.

Sang MUA pun mulai merias sosok yang diklaim ODGJ itu dengan profesional. Ia membubuhkan foundation dan bedak, menggambar alis, sampai memberikan sentuhan warga dengan brush on di wajah perempuan itu.
Riasan wajah perempuan itu mengusung konsep natural. Lipstik yang digunakan juga berwarna nude sehingga tampak menyatu dengan kulit perempuan tersebut.
Alhasil setelah di make over, perempuan itu tampil beda.
Selain cantik ia juga dikenakan busana yang senada dengan make upnya.
Baca Juga: Gelang Mahal Rizky Billar dan 4 Berita Lifestyle Viral Lainnya
Namun, warganet yang menyaksikan video itu justru berdebat di kolom komentar. Mereka rupanya tidak benar-benar percaya jika perempuan itu merupakan seorang ODGJ.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Viral Sopir Angkot Rayakan Wisuda Anak dengan Cara Tak Biasa, Pesan Pilu Jadi Sorotan
-
Nenek di Malang Curhat Pedas ke Wanita Bule soal Indonesia, Isinya Bikin Merinding!
-
Viral Curhatan Polos Bocah SD ke Prabowo Soal Jalan Rusak Berlumpur: Kapan Jalan Dibangun, Pak?
-
Ulasan Novel Viral: Ketika Ketenaran Mengubah Segalanya, Dunia Tak Lagi Sama
-
Viral Aksi Guru Gunting Seragam Murid di Tengah Lapangan Tuai Pro Kontra
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi Pelembap untuk Remaja, Aman dengan Harga Terjangkau
-
Harga Emas Antam Berbalik Meroket Jadi Rp1.986.000/Gram Hari Ini
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Kulit Berminyak, Aman Tak Menyumbat Pori-pori
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
Terkini
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan
-
BRI Dukung Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Tembus Pasar Global