SuaraBatam.id - Manajer Tukul Arwana, Rizki Kimon di Rumah Sakit Pusat Otak Nasional, Cawang, Jakarta Timur, Kamis (23/9/2021) mengatakan bahwa Tukul Arwana telah dioperasi.
Proses operasi itu berlangsung malam tadi, (23/9/2021) selama tiga jam.
"Kurang lebih sih kemarin hampir dua sampai tiga jam (berlangsungnya operasi)," kata Rizki Kimon.
Namun sayangnya, hingga kini Rizki sendiri mengaku belum tahu apa penyakit yang diderita pelawak 57 tahun tersebut.
Menurutnya, pihak dokter akan menjelaskan lebih lanjut secara klinis terkait penyakit yang diidap oleh Tukul Arwana.
"Iya penyakitnya sih saya belum tahu secara detail. Biar nanti pihak dokter yang menjelaskan," imbih Rizki.
Terkait kondisi Tukul yang baru saja menjalani operasi, Rizki meminta doa kepada masyarakat atas kesembuhan mantan host Empat Mata ini.
"Intinya saya mohon dukungan doanya untuk teman-teman, semua untuk pemirsa di rumah supaya mas Tukul lekas sembuh," katanya berharap.
Pelawak sekaligus presenter Tukul Arwana dilarikan ke Rumah Sakit Pusat Otak Nasional, Cawang, Jakarta Timur pada Rabu (22/9/2021) malam. Kabarnya Tukul mengalami pendarahan di otak.
Baca Juga: Dikabarkan Pendarahan Otak, Tukul Arwana Jalani Operasi selama 3 Jam
Menurut penjaga rumah bernama Jaka, sebelum dibawa ke rumah sakit, Tukul Arwana sempat mengeluh sakit kepala. Tapi dia tak tahu lebih detail soal itu.
"Kelihatannya pusing-pusing. Ya sudah bawa ke dokter gitu. Aku tidak tahu sih apa sudah pulang atau gimana sekarang," kata Jaka.
Berita Terkait
-
Pasukan AS Tangkap Nicolas Maduro, Trump Klaim Serangan Skala Besar Sukses
-
Jalani Operasi Jantung Berisiko, Roberto Carlos Keluar dari Masa Kritis
-
Kajari Purwakarta Bantah Isu Hoaks Dugaan OTT Jaksa oleh Kejagung
-
Denise Chariesta Operasi Plastik di Wajah, Klaim Habiskan Rp1 Miliar
-
KPK Prihatin Tangkap Sejumlah Jaksa dalam Tiga OTT Beruntun
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar