SuaraBatam.id - KM Kelud rute Tanjungpriok-Batam-Tanjungbalai Karimun-Belawan saat ini berhenti beroperasi. Kapal Pelni satu-satunya di Batam tersebut sedang rawat rutin atau docking di Jakarta untuk beberapa hari ke depan.
Kepala Cabang Pelni Batam, Agus Suprijatno mengatakan, KM Kelud menjalani docking di PT DKB Jakarta. Docking tersebut akan selesai pada 25 September 2021.
Kata Agus, saat ini ada dua kapal yang masih berlayar melayani penumpang yakni, KM Umsini dan KM Bukit Raya yang masih melayani pasien Isoter (Isolasi Terpusat).
“Jadi sekarang yang masih beroperasi masih Kelud, tapi untuk sekarang lagi dock, biasanya ada Umsini dan Bukit Raya. Tapi masih melayani Isoter,” ujarnya, Senin (13/9/2021).
Baca Juga: Kasus Covid-19 Mulai Menurun, Batam Akan Buka Sekolah Tatap Muka
Agus menjelaskan, docking rutin dilakukan setiap tahunnya, terutama untuk perawatan bagian bawah kapal. Tahun lalu KM Kelud juga menjalani docking di Semarang 6 September-16 September 2020.
“Mudah-mudahan tanggal 25 itu sudah keluar. Isi BBM dan perbekalan baru gerak lagi. Nanti akan kami infokan kembali," ucapnya.
Berita Terkait
-
Tingkatkan Keselamatan Pelayaran Kapal Pelra di Wilayah Perairan Dumai, Kemenhub Beri 200 Life Jacket
-
Poltekpel Banten Kembali Buka Sipencatar Non Ikatan Dinas Diklat Pelaut Tingkat III Pembentukan Jalur Mandiri
-
KRI Bima Suci, Kapal Diplomasi Indonesia di Perairan Jepang
-
Pelindo Kenalkan Industri Kepelabuhan kepada Siswa Pelayaran
-
Kemenhub Lakukan Peningkatan Keselamatan Pelayaran Melalui Sistem Pelaporan Kapal di Perairan Indonesia
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Uji Tabrak Gagal Raih Bintang, Standar Keamanan Citroen C3 Aircross Mengkhawatirkan
-
Erick Thohir Sebut Aturan Kredit Pembiayaan Rumah Ribet, Target Prabowo Dibawa-bawa
-
Hore! Harga Tiket Pesawat Domestik Turun 10% Sepanjang Libur Nataru
-
Broto Wijayanto, Inspirator di Balik Inklusivitas Komunitas Bawayang
-
Bye-Bye Jari Bertinta! 5 Tips Cepat Bersihkan Jari Setelah Nyoblos
Terkini
-
Serangan Fajar Pilkada Batam: 2 Wanita Ditangkap, Anggota DPRD Diduga Terlibat
-
Kapan 12.12 Dimulai? Ini Promo Histeria Blibli 12.12 2024 yang Menarik Diketahui Termasuk Tanggal Pelaksanaan
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam