SuaraBatam.id - Pengembang Moonton kerap kali membagikan kode redeem Mobile Legends setiap harinya. Kode redeem ini kerap kali ditunggu oleh para pemainnya.
Dalam kurun waktu tertentu pihak pengembang Mobile Legend selalu memberikan kode redeem ML gratis, kode tersebut nantinya dapat ditukarkan dengan beberapa item menarik seperti Fragment, Double EXP, Double BP atau skin gratis. Apabila beruntung, kamu bisa mendapatkan Battle Point yang nantinya dapat anda tukarkan dengan Hero di Mobile Legends
Pada kesempatan ini kami akan menyajikan kode redeem Mobile Legends 6 September 2021, mari simak!
Kumpulan Kode Redeem Mobile Legends 6 September 2021
- 59ymag7jg
- 4hmi6f7jg
- 1aaw3j7jg
- 2zyrgf7jg
- 3nvx5g7jg
- 0z1tmj7jg
- 26py9o7jg
- 0wqgwq7jg
- 36d8417jg
- 2r9hkp7jg
- 26py9o7jg
- 2r9hkp7jg
- 0wqgwq7jg
Cara Klaim Kode Redeem Mobile Legend (ML)
Untuk mendapatkan item-item menarik yang dibagikan secara gratis kepada seluruh pemain Mobile Legend anda cukup melakukan aktivasi di dalam game, berikut adalah cara melakukan redeem kode terbaru Mobile Legend:
- Masuk ke situs m.mobilelegends.com/en/codexexchange/
- Masukkan salah satu kode redeem ML di atas lebih dulu pada kolom "Redemption Code."
- Masukkan ID user game Mobile Legends Anda dan kode verifikasi , kalau sudah klik "redeem."
- Login ke dalam akun Mobile Legends milik Anda yang sudah di-bind.
- Kalau Anda berhasil melakukan redeem, hadiah item akan masuk langsung melalui (in-game Mail).
- Jika Anda gagal melakukan redeem pada sebuah kode, ulangi cara yang sama untuk mengklaim kode redeem lainnya.
Demikian adalah ulasan tentang kode redeem Mobile Legend yang dapat akan dapatkan secara Cuma-Cuma. Namun ada satu hal yang perlu diperhatikan dalam melakukan redeem kode ini, perlu anda ketahui bahwa kode redeem ini hanya terbagi menjadi dua jenis, yakni limited kuota dan unlimited kuota.
Maka dari itu seluruh pemain diharuskan untuk saling beradu cepat untuk bisa mendapatkan item dan skin in game menarik. Tunggu apalagi, segera tukarkan kode redeem Mobile Legends 6 September 2021 di atas, semoga beruntung!
(Rifan Aditya)
Baca Juga: Segera Klaim, Ini Kode Redeem Mobile Legends 6 September 2021
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen