
SuaraBatam.id - Salah satu platform yang banyak digandrungi semua kalangan, TikTok mempunyai beragam konten yang menghibur, bahkan mengedukasi.
Tidak hanya berjoget saja, kamu bahkan bisa belajar masak dari akun-akun populer di TikTok yang suka memamerkan kebolehannya memasak.
Awalnya, aplikasi tersebut hanya berisikan konten-konten menari dan lipsync untuk seru-seruan. Namun seiring berjalannya waktu, TikTok tidak hanya menyediakan konten menari atau lipsync.
Kini TikTok menghadirkan konten-konten menarik lainnya, seperti konten acting, tutorial makeup, review hotel, review barang-barang, hingga konten tutorial memasak.
Baca Juga: Buat Tutorial Memasak Ayam Goreng Cheetos, Ekspresi Pria Ini Bikin Emosi Publik
Untuk Anda yang tertarik untuk mengasah skill masak atau sekadar mengisi waktu luang selama PPKM, berikut akun-akun dengan konten masak yang bisa dijadikan referensi yang telah Suara.com rangkum untuk Anda.
1. @cheekykiddo (Alex)
Akun dengan 2.5 Juta pengikut ini menyediakan banyak variasi masakan, mulai dari masakan korea, jepang, thai, western, chinese, indonesia, hingga tutorial membuat kue. Semua bahan yang dibutuhkan tertera dalam video, dan instruksi diucapkan secara langsung oleh Alex.
2. @2beha10ribu (Ibra)
Siapa yang tidak kenal dengan creator yang satu ini? Ya, dia sangat terkenal dengan kalimat khasnya yaitu “anjay jadi” yang diucapkan ketika masakannya selesai.
Baca Juga: Pria Ini Bagikan Tutorial Memasak Ayam, Publik Malah Panik Pas Lihat Sendoknya
Sama seperti Alex, Ibra juga membuat tutorial berbagai jenis makanan. Bedanya, Ibra menyampaikan instruksi dengan lelucon humornya dan tidak seserius Alex.
3. @queerkunoichi (Stacey)
Meskipun sama-sama menyajikan konten masakan, tetapi creator yang satu ini lebih sering membuat konten masakan jepang loh! Penyampaian instruksi dan bahan masakan disampaikan langsung oleh sang creator, dengan gaya khasnya tersendiri.
Nah itulah tiga konten kreator masak yang tentunya tidak asing di For You Page Anda. Apakah Anda tertarik untuk mencoba?
(Risna Haldi)
Berita Terkait
-
Keseruan Cooking Competition di UPH Media Gathering 2025
-
Ternyata! Daun Hijau Kecil Ini Bikin Kulit Cantik, Banyak Tumbuh di Pekarangan Rumah
-
CEK FAKTA: Akun TikTok Sebarkan Tautan Pemutihan Pajak
-
Cina Tolak Kesepakatan TikTok di AS, Tarif Impor Baru Trump Jadi Biang Kerok
-
Keanehan Masakan Willie Salim Dibongkar UAS, Begini Tips Memasak Rendang Antikonspirasi
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
Harga Emas Antam Berbalik Meroket Jadi Rp1.986.000/Gram Hari Ini
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Kulit Berminyak, Aman Tak Menyumbat Pori-pori
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
-
Penggugat Ijazah Palsu Jokowi Tunjuk Guru Besar UNS Jadi Mediator
-
Sri Mulyani Bocorkan 5 Kesepakatan RI-AS Untuk Batalkan Tarif Trump
Terkini
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan
-
BRI Dukung Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Tembus Pasar Global