SuaraBatam.id - Pasangan ganda putri andalan Indonesia Greysia Polii/Apriyani Rahayu berhasil lolos ke semifinal Olimpiade Tokyo 2020 usai mengalahkan unggulan kedua dari China, DU Yue/LI Yin Hui.
Dengan capaian ini, Greysia Polii/Apriyani Rahayu berhak satu tempat di Semifinal Ganda Putri Olimpiade 2020.
Greysia Polii/Apriyani Rahayu mengalahkan ganda putri China melalui permainan tiga set dengan raihan poin 21-15, 20-22, 21-17.
Pasangan putri anadalan Indonesia ini menyusul Pasangan ganda putra Hendra/Ahsan yang sebelumnya berhasil lolos ke babak selanjutnya.
Baca Juga: Peran Besar Pelatih Indonesia Buat Ganda Putra Malaysia Singkirkan Marcus/Kevin
The Daddies menang tiga set game atas pasangan tuan rumah Sonoda/Kamura.
Hasil ini jadi obat positif setelah sebelumnya andalan pertama Indonesia, Kevin/Markus gagal lolos setelah kalah dari pasanfan Malaysia dengan pertandingan dua set langsung.
Berita Terkait
-
Gebyar Olimpiade PPKn ke-XI Fordika FKIP Unila: Tembus 300 Peserta!
-
Ciri-Ciri Olimpiade Sains Abal-Abal: Apa yang Harus Diperhatikan?
-
Rapor Prestasi Bulu Tangkis Indonesia Pasca Olimpiade, Mulai Menggeliat!
-
Kisah Atlet India Alami Depresi Hingga Nyaris Bunuh Diri Gara-gara Tak Lolos ke Olimpiade Paris
-
Tonton Indonesia vs Australia, Atlet Olimpiade Kagum dengan Skuad Garuda!
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra