SuaraBatam.id - Seorang mahasiswa asal Uzbekistan ditangkap usai diduga memperkosa seorang perempuan Jepang ketika keduanya bekerja paruh waktu di Stadion Nasional untuk persiapan Olimpiade Tokyo mendatang.
Melansir Kyodo pada Senin (19/7/2021) polisi menyebut, Davronbek Rakhmatullaev (30) yang masuk stadion sebagai staf untuk bertugas menyediakan makanan kepada pers, diduga melakukan pelecehan seksual terhadap perempuan berusia 20-an di kursi dan di lorong venue sekitar pada Jumat (16/7/2021) malam.
Meski sudah diamankan, pria tersebut terus membantah tuduhan tersebut. Di hadapan polisi, ia menyebut korban tidak melawan saat keduanya melakukan hubungan intim.
Namun, keduanya disebut belum pernah bertemu sebelum kejadian itu.
Korban melaporkan kejadian ini kepada kepolisian pada Sabtu lalu. Ia mengaku diperkosa oleh pria tersebut setelah mereka menonton latihan upacara penutupan Olimpiade di stadion.
Menurut polisi, pria asal Uzbekistan tersebut datang ke Jepang pada 2014, dan saat ini sedang cuti dari sebuah universitas di Prefektur Aichi. Dia diyakini tinggal di sebuah hotel di Tokyo untuk bekerja di stadion.
Berita Terkait
-
Hilang Jelang Olimpiade Tokyo, Atlet Uganda Tertangkap Kamera di Stasiun
-
Latihan di Kumamoto Buahkan Hasil, Performa Hendra/Ahsan Meningkat
-
Bos Arema FC Siapkan Bonus Ratusan Juta untuk Atlet Indonesia Berprestasi di Olimpiade
-
Olimpaide Tokyo: Tinggalkan Kumamoto, Tim Bulutangkis RI Masuk Perkampungan Atlet
-
Jadwal Sepakbola Olimpiade Tokyo Beserta Pembagian Grupnya
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar