
SuaraBatam.id - Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie kini dinyatakan resmi sebagai tersangka kasus dugaan penyalahgunaan narkoba. Keduanya mengaku sudah mengkonsumsi narkoba golongan satu jenis sabu.
Hal ini dibuktikan dengan hasil tes urine Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie yang positif menggunakan narkoba jenis sabu. Namun, Nia Ramadhani ternyata masih dalam pengaruh narkoba saat diamankan petugas.
"Pas diamankan masih dalam pengaruh (narkotika). Karena paginya habis makai, ketangkapnya kan sore," kata Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Pusat Kompol Indrawienny Panjiyoga.
Panji menjelaskan, keduanya dalam keadaan sadar dan nampak baik-baik saja. Bahkan, saat menjalani pemeriksaan keduanya disebut baik-baik saja.
Baca Juga: Asyik Pesta Sabu di Pinggir Sungai Ogan, Mantan DPRD OKU Ditangkap
"Nggak, nggak ada (keadaan Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie sakau)," ujar Panji.

Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie hingga sore tadi dilaporkan masih berada di Polres Jakarta Pusat. Keduanya dinyatakan masih menjadi tahanan Polres Metro Jakarta Pusat. Mereka berdua juga kooperatif saat menjalani pemeriksaan.
"Kooperatif kok kooperatif keduanya (dalam pemeriksaan lanjutan)" kata Panji, melansir Batamnews (jaringan Suara.com).
Dikabarkan sebelumnya, Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie diamankan pada Kamis (8/7/2021) malam karena penggunaan narkoba.
Keduanya diminta untuk ikut melakukan pengembangan di kediaman mereka. Polres Metro Jakarta Pusat melalukan hal tersebut dengan tujuan mencari barang bukti lain yang diduga terdapat di kediaman Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie.
Baca Juga: IG Nia Ramadhani Tak Lagi Berisik, Kolom Komentarnya Dikunci, Tapi IG Suaminya Masih Buka
Namun disebut Indraweny, dari pengembangan yang dilakukan semalam pihaknya tak menemukan barang bukti lain.
Berita Terkait
-
Kembali Diperbincangkan, Teman dan Rekan Sebut Mental Justin Bieber Kacau
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
-
Penjara Prancis Diserang dengan Senjata Otomatis: Tanggapan Keras atas "Tsunami" Narkoba
-
Cerita Nia Ramadhani Belanja di Amerika sampai Kartu Debit Minus, Kok Bisa Tetap Dipakai?
-
Dialami Nia Ramadhani saat Keasyikan Belanja di AS, Kenapa Saldo Kartu Debit Bisa Minus?
Terpopuler
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
- 5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
Pilihan
-
Hanya di Era Prabowo-Gibran! Rakyat Terpaksa Kuras Habis Uang Tabungan
-
Unggah Video Timnas Indonesia U-17, Gibran Tulis Pesan Menyentuh
-
Kalahkan Timnas Indonesia, Pemain Korut U-17 Menjerit: Saya Ingin Keluar dari Negara Ini
-
Marak PHK dan Daya Beli Lebaran Anjlok, Ekonomi Kuartal I Diramal 5,03 Persen
-
Dulu Dibanggakan Jokowi, Kini LG Batalkan Investasi Pabrik Baterai Mobil Listrik Senilai Rp130 T
Terkini
-
BRI Dukung Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Tembus Pasar Global
-
Catatkan Prestasi Gemilang, Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional
-
Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita Berkat BRI
-
Go Global, BRI Bawa UMKM Binaan Ikuti Pameran Internasional FHA-Food & Beverage 2025 di Singapura
-
Jadwal Imsakiyah Batam Hari Ini, Berikut Tips Berbuka Sehat Agar Puasa Lancar