
SuaraBatam.id - Artis sekaligus presenter Terry Putri membagikan kabar duka. Melalui story Instagram miliknya ia mengabarkan, saudaranya bernama Dewi Oktaviana Enani Putri meninggal dunia.
"Innalilahi wa Inna ilaihi raji'un, telah pulang ke rahmatulllah, kakak saya, Hj Dewi Oktaviana Enani Putri binti H Yusrip Enaniey," tulis Terry Putri, seperti dilansir dari Matamata.com (jaringan Suara.com) pada Jumat (4/6/2021).
Kakak perempuan Terry Putri meninggal dunia di RSPI Sulianti Saroso, Tanjung Priok, Jakarta Utara pukul 03.29 WIB dini hari tadi, Jumat (4/6/2021).
"Mohon doa dan mohon dimaafkan atas segala kesalahannya," tulis presenter 41 tahun ini.
Baca Juga: Ada Kasus Trombosis, Chile Larang Warga di Bawah 45 Tahun Disuntik Vaksin AstraZeneca
Sebelum meninggal dunia, Terry Putri sempat mengabarkan sang kakak dalam keadaan kritis di rumah sakit karena virus corona. Saudarinya trsebut juga diketahui memiliki penyakit bawaan atau komobid.
![Terry Putri membawa kabar duka, sang kakak meninggal dunia akibat terinfeksi Covid-19. [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/06/04/54099-terry-putri.jpg)
"Kondisi kakakku yang cewek kritis," ujar Terry Putri saat ditemui di kawasan Mampang, Jakarta Selatan pada Kamis (3/6/2021).
Tidak hanya sang kakak, beberapa anggota keluarga Terry Putri juga terpapar virus Corona.
"Adikku yang lagi hamil sama keponakanku yang masih tiga tahun," terangnya.
Terry Putri pun sebenarnya sempat terinfeksi Covid-19. Beruntung, bintang film Jangan Menangis Sinar ini kini telah sembuh.
Baca Juga: Suami Mona Ratuliu Diopname setelah Terinfeksi Covid-19
"Kondisinya sekarang, aku sudah negatif," terangnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Juni 'Mengerikan' Menanti Prabowo: Beban Utang Jatuh Tempo Capai Rp 178 Triliun, Warisan Pandemi
-
Pasar Saham Indonesia Terjun Hebat, Lebih Parah dari IHSG Era Pandemi COVID-19?
-
Trump Sempat Telepon Presiden China Soal Asal-Usul COVID, Ini Kata Mantan Kepala CDC!
-
Survei: Milenial Rela Rogoh Kocek Lebih Dalam untuk Rumah Modern Minimalis
-
Trump Tarik AS dari WHO! Salahkan Penanganan COVID-19
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi Pelembap untuk Remaja, Aman dengan Harga Terjangkau
-
Harga Emas Antam Berbalik Meroket Jadi Rp1.986.000/Gram Hari Ini
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Kulit Berminyak, Aman Tak Menyumbat Pori-pori
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
Terkini
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan
-
BRI Dukung Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Tembus Pasar Global