SuaraBatam.id - Kasus pencabulan dua anak di bawah umur di Tanjungpinang kini terus didalami kepolisian. Disampaikan Kasat Reskrim Polres Tanjungpinang, AKP Rio Reza Parindra, tiga orang diduga terlibat, salah satunya oknum lurah.
Sementara, ia melanjutkan, dua orang lainnya adalah warga yang berprofesi sebagai guru pondok pesantren dan satu lainnya penjaga toko.
“Kejadiannya secara terpisah, lain waktu, tapi ketiga ini saling berkaitan dengan para korban,” kata Rio, Kamis (27/5/2021).
Pencabulan yang dialami korban pertama dengan terduga pelaku guru pondok pesantren terjadi sejak setahun lalu dan dilakukan berkali-kali. Selain itu, korban juga mengaku dicabuli oleh oknum lurah setempat belasan kali.
Baca Juga: Setubuhi Dua Anak di Bawah Umur, Lurah di Kepri Dilaporkan Warga
“Oknum lurah ini diduga melakukan pencabulan terhadap kedua korban belasan kali, kedua korban ini masih saudarannya juga,” ujarnya, melansir Batamnews (jaringan Suara.com).
Rio melanjutkan, korban juga dicabuli saudaranya yang merupakan pekerja salah satu toko di Tanjungpinang.
“Korban ini masih berusia 12 dan 13 tahun, masih pelajar, jadi mereka ini sangat lugu dan dimanfaatkan terduga pelaku. Kami terus dalami kasus ini,” kata dia.
Kasus ini berhasil terungkap usai orang tua korban mencurigai adanya perubahan perilaku terhadap anaknya.
“Dari pengakuan korban, orang tuanya membuat laporan ke kita, saat ini tengah kita selidiki,” ucapnya.
Baca Juga: Lurah di Tanjungpinang Dilaporkan Warga Usai Dituduh Cabuli Dua Bocah Perempuan
Berita Terkait
-
Jumlah Pemain Judi Online RI Tembus 8,8 Juta: 97 Ribu TNI/Polri, 80 Ribu Anak di Bawah Umur
-
Ditangkap Kasus Pencabulan, Eks Bupati Biak Numfor Papua Ternyata Predator Seks Anak
-
Diduga Pacaran dengan Bocah di Bawah Umur, Aliando Bisa Terjerat Pasal Ini?
-
Miris! Bapak di Banjarmasin Cabuli Anak Kandung Hingga Hamil, Ketahuan Saat Ibu Curiga Anaknya Tak Kunjung Datang Bulan
-
Apa Itu Catcalling? Bikin Aviani Malik Semprot Pendukung Paslon di Debat Pilkada Tangsel 2024
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Kapan 12.12 Dimulai? Ini Promo Histeria Blibli 12.12 2024 yang Menarik Diketahui Termasuk Tanggal Pelaksanaan
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya