SuaraBatam.id - Hari Raya Idul Fitri tahun ini tidak jauh berbeda dengan tahun kemarin. Wabah virus corona yang melanda Nusantara membuat kita tidak bisa berjumpa dengan sanak saudara.
Hal itu sangat perlu untuk dilakukan guna mencegah penyebaran Covid-19 yang belum juga mereda sampai saat ini. Tak masalah, demi kebaikan bersama, kenapa tidak?
Sejumlah tradisi yang biasa ramai dilaksanakan saat tradisi saat Idul Fitri diduga kuat akan dirindukan tahun ini. Berikut diantaranya,
Baca Juga: Muhammadiyah : Lebaran Idul Fitri Jatuh Hari Kamis 13 Mei 2021
Takbir keliling saat malam lebaranjadi salah satu tradisi yang telah dilakukan secara rutin dan turun-temurun.
Namun, semaraknya malam takbiran terpaksa tidak bisa kembali dilakukan tahun ini guna mencegah penyebaran Covid-19. Penerapan Physical Distancing yang memaksa masyarakat harus tetap tinggal di rumah.
Halal bi Halal
Saling mengunjungi yang bertujuan menjalin silaturahmi serta saling memaafkan di momen Idul Fitri sudah menjadi tradisi yang sangat akrab dengan masyarakt muslim di tanah air.
Namun, tahun ini pemeritnah meminta agar warga di rumah saja guna menghindari penularan virus corona. Akibatnya, budaya halal bihalal terancam tidak bisa dilakukan.
Baca Juga: Timnas Indonesia Bertolak ke Dubai Usai Lebaran
Namun, dengan kemajuan zaman, kini silaturahmi bisa dilakukan melalui ponsel saja.
Tradisi terakhir yang biasa dilakukan saat menjelang lebaran namun dilarang tahun ini adalah mudik atau pulang kampung.
Seperti diketahui, Pemerintah sudah memberikan himbauan agar tahun ini masyarakat Indonesia tidak mudik ke kampung halaman masing-masing guna mencegah wabah Covid-19.
Berita Terkait
-
Warisan Budaya di Lebanon dan Gaza Hancur Akibat Gempuran Israel, UNESCO: Kejahatan Perang
-
13 Warisan Budaya Tanah Air Diakui UNESCO, Fadli Zon: Indonesia Siap Jadi Kiblat Budaya Dunia
-
Seni Menyampaikan Kehangatan yang Sering Diabaikan Lewat Budaya Titip Salam
-
Melihat Perjalanan Perupa Korsel Hyun Nahm di Indonesia Lewat Pameran Kawah Ojol
-
Etika Menjaga Kelestarian Destinasi Alam
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Kapan 12.12 Dimulai? Ini Promo Histeria Blibli 12.12 2024 yang Menarik Diketahui Termasuk Tanggal Pelaksanaan
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya