
SuaraBatam.id - Tania Ayu mendadak ramai diperbincangkan usai dara cantik itu disebut-sebut sebagai inisial TA yang tersandung kasus prostitusi di Bandung.
Kabar tersebut lantas juga membuat kaget George selaku manajer Tania Ayu.
"Iya nih banyak wartawan telepon aku, aku nggak tahu nih (bener atau nggak), aku juga kaget gitu," ucap George kepada Suara.com, Kamis (18/12/2020).
Ia mengaku pihak manajemennya juga sedang mencari tahu kebenaran berita tersebut. Saat ini, pihaknya sedang menghubungi keluarga Tania Ayu.
Baca Juga: Artis TA Ditangkap Kasus Prostitusi, IG Tania Ayu Diserbu Warganet
"Kami tuh lagi cari tahu karena asisten aku ngomong sama bibinya (Tania Ayu)," jelas George.
![Tania Ayu [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/12/17/20355-tania-ayu.jpg)
Ia menyebut, bibi Tania Ayu mengatakan bahwa Tania masih ada di apartemennya di Jakarta sekitar pukul 15.00 WIB. Sebabnya, ia percaya tak percaya jika Tania diamankan di Bandung sore tadi.
"Bibinya sih bilang ketemu dia di apartemennya di Jakarta jam 3 sore," terang George.
Ia juga tidak banyak memberikan penjelasan lebih terkait keberadaan Tania Ayu. Sebab, selama ini ia hanya mengurusi kerjaan Tania Ayu.
"Nah aku juga bingung soalnya nggak ngurusin pribadi dia, aku lebih ke kerjaan di kantor. Nggak ngurusin pribadi mereka mau pergi kemanapun aku gak ngurusin," kata Goerge mengakhiri.
Baca Juga: Artis dan Selebgram TA Dicokok Usai Polisi Tangkap 3 Mucikari
Polda Jawa Barat sebelumnya mengumumkan artis bernisial TA diamankan terkait dugaan prostitusi online di sebuah Hotel di Bandung, Kamis (17/12/2020).
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Siapa Artis Berinisial TB di Bali yang Pernah Dijual Mantan Muncikari Robby Abbas?
-
Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
-
Bantaran Rel Kereta Api Gang Royal Digunakan sebagai Bisnis Esek-esek, PT KAI Sinyalir Ada Keterlibatan Warga
-
Heboh Seorang Pendeta Ditangkap Polisi Terkait Prostitusi
-
Bantah Prostitusi, Choi Min-hwan Tuding Jam Tidur Yulhee Penyebab Cerai
Tag
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
Daftar 12 Provinsi Gelar Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor Tahun Ini
-
Ustaz Abdul Somad Resmi Jabat Direktur LP3N
-
Gyukatsu Kyoto Katsugyu Hadir di Tangsel: Sensasi Daging Lumer di Mulut, Autentik Kyoto!
-
Sengketa PSU Siak Berlarut-larut: Jangan sampai Nafsu Berkuasa Merusak Sosial Ekonomi
-
Diisi Tokoh Top Dunia! Danantara Masih Mandul, Tajinya Belum Terlihat
Terkini
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan
-
BRI Dukung Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Tembus Pasar Global
-
Catatkan Prestasi Gemilang, Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional