Scroll untuk membaca artikel
M Nurhadi
Kamis, 29 Oktober 2020 | 15:10 WIB
Libur Panjang dan Akhir Pekan, Pelabuhan di Kepri Malah Sepi Wisatawan
Aktivitas penumpang di pelabuhan domestik terlihat lengang. Tidak ada lonjakan penumpang meskipun memasuki libur panjang, Kamis (29/10/2020) [Suara/Ahmad]

"Saya hari Selasa sore ke Batam, kapal sepi tidak begitu padat. Biasanya kalau libur panjang sampai penuh-penuh kalau mau ke Batam," kata Eko.

Kontributor : Ahmad Rohmadi

Load More