SuaraBatam.id - Kisah cinta segitiga terjadi di sebuah keluarga antara ibu dan anak perempuannya. Sang ibu suka dengan suami anaknya.
Bahkan itu ketahuan saat si anak perempuan habis hubungan seks dengan suami. Si ibu malah marah-marah.
Sebuah curahan hati masalah pasutri alias pasangan suami istri mendadak viral di jejaring sosial Twitter. Dalam curhat tersebut, istri mengaku dicemburui sang ibu setelah dirinya berhubungan intim dengan suami.
Cerita ini diunggah oleh akun jejaring sosial Twitter @subtanyarl pada 25 Agustus 2020.
Baca Juga: Daftar 58 Paslon Pilkada 2020 Rekomendasi Megawati, Termasuk di Kepri
Si penulis mengaku pasangan muda yang baru saja menikah. Rentang usianya dengan suami cukup jauh, yakni 14 tahun. Siapa nyana, kata penulis, ternyata sang ibu memiliki perasaan suka terhadap suami anaknya.
"Suprisingly nyokap juga suka sama suami gue dong (emoji sedih). Sukanya itu ya benar-benar suka (ada rasa) gitu," tulis penulis dalam unggahan tersebut seperti dikutip Suara.com, Jumat (28/8/2020).
Penulis pun membeberkan ibu memiliki pengalaman yang pahit dalam pernikahan. Sepuluh tahun sudah, kata penulis, ibu ditinggal ayah. Sebab, ayah menikah dengan selingkuhannya.
Kemudian, penulis pun mengisahkan beberapa hari lalu, ibu marah-marah saat mengunjungi dirinya dan suami. Ketika itu, ibu melihat tanda merah di leher usai penulis berhubungan badan dengan suami.
"Beberapa hari yang lalu gue habis ena-ena sama suami terus paginya nyokap mengunjungi gue dan lihat ada mark di leher gue kan. Terus nyokap gue kayak tiba-tiba sensi banget sama gue. Marah-marah nggak jelas," tulis dia.
Baca Juga: Pura-pura Minta Sumbangan, Maling Gasak Laptop di Rumah Warga
Bukan hanya itu, setelah pulang sang ibu juga sempat menyindir penulis melalui pesan singkat WhatsApp. Penulis menilai sang ibu tidak terima dirinya bersenggama dengan suaminya.
"Sedih banget cuy. Nyokap gue kayak seolah nggak terima gitu karena gue bisa dapet suami sebaik suami gue sekarang, yang lulusan santri anak pondokan gitu," tulis penulis.
Menurut penulis, sementara suami ibunya sangat jahat dan tidak memiliki hati. Kemudian, si penulis pun meminta pendapat warganet terkait apa yang terjadi dengan ibunya.
Berita Terkait
-
Viral Ucapan Ultah Anak untuk Kapolda Kalsel Lewat Iklan di X, Berapa Biaya Postingnya?
-
Suami-Istri Bersetubuh Siang Ramadan, Siapa yang Bayar Kafarat?
-
Drama OpenAI vs Elon Musk: Tawaran Akuisisi ChatGPT Ditolak Mentah-mentah!
-
Pengadilan India Bebaskan Suami yang Sebabkan Kematian Istri Akibat Seks Tidak Wajar
-
Pasutri Wajib Tahu, Ini Doa Setelah Melakukan Hubungan Suami istri
Tag
Terpopuler
- Hotman Paris Sindir Ahok yang Koar-Koar Soal Kasus Korupsi Pertamina: Dulu Kau Ambil Bonus Miliaran
- Ditagih Utang di Warung Rp500 Ribu, Firdaus Oiwobo Kicep
- Kekayaan Iwan Kurniawan Lukminto, Bos Sritex Menangis PHK Ribuan Karyawan
- Bisa Jadi Kasus Rafael Alun Jilid 2, Kapolri Diminta Tegur Kapolda Kalsel Usai Anak Pamer Jajan Rp 1 M dan Jet Pribadi
- Emil Audero Cetak Sejarah Setelah 1 Detik Resmi WNI, Jadi Kiper Paling ... di Asia!
Pilihan
-
Emil Audero: Kalau Ajukan WNI, Seberapa Besar Manfaatnya Bagiku?
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 5 Maret 2025
-
Liga Champions Dini Hari Nanti: Arsenal Pede Hadapi PSV Eindhoven di Belanda
-
Nova Arianto Panggil 30 Nama ke Timnas Indonesia U-17, Ada Pemain Abroad
-
Bekasi Dikepung Banjir, Persija vs PSIS Semarang Dialihkan ke Indomilk Arena
Terkini
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Tangkal Kawung Perkenalkan Gula Aren Inovatif untuk Pasar Lokal dan Global
-
Mengenal Songket PaSH: Transformasi Songket Palembang di BRI UMKM EXPO(RT) 2025 yang Go International
-
BRI Dukung Perkembangan UMKM Indonesia dan Meningkatkan Daya Saing
-
Beras SPHP Distop, Harga di Tanjungpinang Terancam Naik?
-
Waspada Buaya Lepas! Wisata Pantai Batam Diimbau Tingkatkan Keamanan Saat Liburan